Sunday, January 6, 2013

Printer Kaos DTG

Printer Kaos DTG

Printer Kaos DTG,  Direct to Garment Printer adalah printer yang berfungsi untuk Print/mencetak image langsung ke kain, didukung dengan adanya teknologi tinta garment textile. Tinta garment tekstile dapat menyerap di permukaan kaos, kain, dengan sangat baik, kain tidak luntur ketika dicuci.

Hasil Cetak Printer kaos DTG

Hasil cetak printer kaos DTG, gambar file jpg dan hasil cetak terpaut tipis. Printer kaos DTG mampu mencetak dengan hasil tajam, presisi, gradasi jelas, separasi warna tegas, meresap ke serat benang.

Pemakaian printer kaos DTG

Penmakaian printer kaos DTG untuk print/mencetak kaos termasuk teknik sablon digital, selama ini  mencetak kaos menggunakan teknik sablon manual, kelebihan utama sablon manual ialah kapasitas mencetak gambar dalam jumlah banyak misalnya 2 lusin atau lebih, pekerjaan mencetak dengan teknik sablon manual bisa lebih murah. Tantangan berat pekerjaan mencetak dengan teknik sablon manual ialah jika mencetak satu lembar saja, jika kualitas ketajaman gambar menjadi penting, gradasi yang sesuai gambar asli, serta jika harus jadi sekarang. Hal inilah yang perlu dipertimbangkan untuk menggunakan printer kaos DTG agar sablon manual tetap menjadi bisnis yang menguntungkan.
Dalam sablon digital yang menggunakan printer kaos DTG, kelebihan utamanya bisa mencetak gambar walau cuma satu lembar, dapat cetak langsung ke kaos dalam waktu singkat, ketajaman dan gradasi warna sesuai gambar aslinya dari file jpg, kedalaman warna dapat diatur. Kesulitan mencetak dengan printer kaos DTG ialah jika mencetak gambar yang lebih besar dari luas area cetak, gunakan printer kaos yang area cetaknya lebih luas.

Printer kaos DTG cocok digunakan untuk Anda yang usaha di bidang:

  • Sablon Satuan
  • Dunia Digital Printing
  • Advertising Dan Periklanan
  • Konveksi
  • Distro
TERTARIK? KLIK DISINI
Keyword:
printer kaos dtg Surabaya, printer kaos dtg Jakarta, printer kaos dtg murah, printer kaos dtg a4,
harga printer kaos dtg,jual printer kaos dtg, printer dtg kaos hitam, harga printer dtg kaos hitam,
printer dtg untuk kaos hitam,printer kaos dtg Surabaya, printer kaos dtg Jakarta, printer kaos dtg murah, printer kaos dtg a4, printer kaos dtg, harga printer kaos dtg, jual printer kaos dtg, printer dtg kaos hitam, harga printer dtg kaos hitam, printer dtg untuk kaos hitam,printer kaos bandung, printer baju kaos, printer buat kaos, printer buat sablon kaos, printer kaos di bandung, printer buat cetak kaos, beli printer kaos, printer laser buat kaos, printer sablon baju kaos, printer buat print kaos,printer kaos canon, printer cetak kaos, printer untuk cetak kaos, cara modifikasi printer kaos, cara merakit printer kaos, printer buat cetak kaos, cara membuat printer kaos, printer cetak di kaos, cari mesin printer kaos, printer cetak baju kaos,printer kaos dtg, printer kaos digital, printer kaos digital murah, printer kaos dtg Surabaya, printer kaos distro, printer kaos dtg Jakarta, printer kaos dtg murah, printer kaos di bandung, printer kaos dtg a4, harga printer kaos digital,printer kaos murah,printer kaos malang,harga printer kaos murah,mesin printer kaos murah,harga mesin printer kaos,mesin printer kaos,cara modifikasi printer kaos,modifikasi printer kaos,cara merakit printer kaos,cara membuat printer kaos

Harga Printer DTG Kaos Terang

Harga Printer DTG Kaos Terang

Posted by Bisnis Digital on Sunday, January 6, 2013
Harga Printer Kaos DTG kaos terang (Light T-Shirt Printer) terbaru media kain warna terang, terbuat dari bahan PVC, Aluminium, Acrylic, Alukat. Printer Kaos DTG terang ini memiliki mesin cetak digital yang dapat mencetak langsung dari software designs seperti Software Corel Draw, Photoshop, Ilustrator, dll.


Printer DTG untuk Kaos terang Terbaru ini sangat mudah digunakan layaknya menggunakan printer biasa. Untuk hasil cetak dari printer DTG ini boleh di bandingkan dengan DTG printer yang lainnya, sampai 5 phase tidak geser, untuk kemampuan mencetaknya 21x42cm, tanpa mesin press panas, boleh langsung dicuci.

Printer DTG pada waktu dulu harga printer tersebut sangatlah mahal, karena dulu printer ini harus di impor dulu dari Amerika, untuk harga printer DTG buatan USA tersebut berkisar hungga puluhan samapi ratusan juta rupiah. Tapi sekarang DTG (Direct To Garment ) ini sudah bisa dibuat di Indonesia dengan kemampuan dan kualitas yang sama. Untuk harga DTG printer kaos ini cukup terjangkau juga.


Keunggulan dari printer DTG ini antara lain adalah biaya cetak bisa lebih murah, karena tidak ada minimum quantity seperti pada sablon manual, hasil lebih terang dan warna tinta lebih kuat sehingga tidak mudah luntur. Serta hemat dalam penggunaan listrik karena tidak memerlukan mesin press dan transfer paper seperti pada sablon digital.

Untuk proses cetak langsung ke-media kaos putih polos akan lebih mudah, serta cepat dan hemat dan kelebihan printer DTG lainnya adalah kita dapat langsung mencetak melalui software design seperti Adobe Photoshop, Illustrator, Corel Draw, Quark, Freehand dan lainnya.

Menggunakan printer kaos untuk mencetak kaos termasuk teknik sablon digital, karena pada umumnya tukang cetak kaos mencetak kaos menggunakan teknik sablon manual, kelebihan utama sablon manual ialah variasi tinta sablon dan kapasitas mencetak yaitu kemampuan mencetak gambar yang sama dalam jumlah banyak misalnya 200 lembar atau lebih, mengakibatkan pekerjaan mencetak dengan teknik sablon manual bisa lebih murah. Tantangan berat dalam pekerjaan mencetak dengan teknik sablon manual ialah jika mencetak satu lembar saja, jika kualitas ketajaman gambar dan gradasi gambar menjadi tuntutan, dan tantangan lainnya jika harus jadi sekarang, hal-hal inilah yang perlu dipertimbangkan agar sablon manual tetap menjadi bisnis yang menguntungkan.

Sedangkan pada teknik sablon digital yang menggunakan printer kaos, kelebihan utamanya ialah boleh mencetak gambar walau cuma satu lembar, dapat langsung cetak ke kaos atau kain dalam waktu singkat, ketajaman dan gradasi warna sesuai gambar aslinya dari file jpg atau kreatifitas photoshop, corel, dan pengolah gambar lainnya, kesan kedalaman gambar atau warna dapat diatur. Tantangan berat dalam pekerjaan mencetak dengan teknik sablon digital ialah jika mencetak ukuran gambar yang lebih besar dari kemampuan mesin cetak kaos yang digunakan, dan jika harus mencetak dalam jumlah banyak misalnya lebih dari 200 lembar kaos, hal ini pun perlu dipertimbangkan sebelum membeli printer kaos atau printer DTG.

Jika printer kaos atau mesin cetak kaos yang digunakan ukuran F4+ (21x40cm) sedangkan tantangannya ialah mencetak gambar ukuran misalnya 30x40cm, sedangkan ide kreatif tentang ukuran sudah habis maka solusinya tidak ada lagi kecuali gunakan printer kaos yang ukurannya lebih besar yaitu printer kaos ukuran A3 atau lebih misal printer kaos A2, printer kaos A1, dst. Sedangkan ada tantangan yang menguntungkan bagaimana jika cetakannya banyak? bagaimana jika lebih dari 200 lembar? atau lebih banyak lagi? Solusinya gunakan printer kaos lebih dari satu unit, sesuaikan dengan kapasitas dan kemampuan dari printer kaos.

Printer kaos untuk setiap phase-tindisan gambar butuh waktu rata-rata 5 menit, pengguna printer kaos perlu memperhatikan rancangan printer kaosnya, apakah sedikit menggunakan aktifitas tangan atau tidak, sebab jika aktifitas tangan terlalu banyak, seorang operator tidak akan sempat mengoperasikan banyak printer kaos. Contohnya ketika menghidupkan printer, tangan harus menekan engkol terlalu lama yaitu selama 2 menit (waktu booting printer), dan menekan engkol lagi selama 1 menit saat menunggu transfer data dari komputer ke printer kaos. Kegiatan persiapan printer kaos sudah memboros waktu selama 3 menit.

Kami sudah ujicoba, ternyata satu orang operator mampu mengoperasikan hingga 6 unit printer kaos. Rancangan atau desain printer kaos harus sedapat mungkin memudahkan pengguna, hasilnya produksi cetakan kaos meningkat. Rata-rata printer kaos mencetak selama 5 menit untuk cetakan 1 phase ukuran A4 fullcolor, sedangkan hasil cetakan yang baik butuh 2 phase, karena pori-pori kain lebih besar dari pori-pori kertas.

Total waktu 10 menit untuk menyelesaikan 1 cetakan kaos yang baik, berarti satu printer kaos dapat menyelesaikan 6 cetakan kaos per 1 jam dengan setiap kaosnya dicetak 2 phase. Jika tantangannya ialah mencetak banyak, lebih dari 200 lembar kaos, maka satu orang operator yang mengoperasikan 6 printer kaos bersamaan selama 8 jam kerja, dapat menyelesaikan 288 lembar kaos dengan cetakan bagus.

Printer kaos yang mudah digunakan dan dapat mencetak lebih dari 2 phase tanpa meleset, dengan paket penjualan printer DTG untuk kaos terang ini terdapat:
  • Satu unit printer kaos terang (Light T-Shirt Printer) Body dari bahan baku PVC, Aluminium, Acrylic, Alukat.
  • Tinta textile (CMYK @ 100Ml)
  • Menggunakan frame Aluminium

  • Ukuran fisik printer kaos L45 X P63 X T41
  • CD Driver + Kabel listrik + Kabel USB
  • Garansi 6 bulan (Service + Spare part).

Harga jual komplit siap pakai dengan harga printer DTG terbaru untuk kaos terang ini adalah Rp 5.000.000 cukup terjangkau untuk kita yang ingin membuka usaha percetakan.

KLIK DISINI

www.printerkaosmurah.com